Solusi Pengendalian Akar Gada
Gejala khas penyakit Akar gada adalah apabila perakaran dicabut akan muncul pembengkakan seperti nampak pada foto. Penyakit akar gada (clubroot) biasa menyerang kubis, brokoli, kembang kol, lobak dan sejenisnya dari…
Artikel Pertanian
Gejala khas penyakit Akar gada adalah apabila perakaran dicabut akan muncul pembengkakan seperti nampak pada foto. Penyakit akar gada (clubroot) biasa menyerang kubis, brokoli, kembang kol, lobak dan sejenisnya dari…
Untuk pembudidaya cabai, serangan antranoksa merupakan penyakit yang paling sering ditemukan dan menjadi momok bagi petani cabai. Kerugian akibat serangan antranoksa yang memiliki sebutan lain 'patek' atau 'busuk kering' ini…
Setiap petani cabe sukses pasti punya resep rahasia tentang pemupukannya, dan jarang sekali petani cabe sukses mau bagi cerita tentang hal itu. Untuk itu pada artikel ini kita akan blak-blakan…
Tanaman untuk dapat tumbuh dan berkembang dengan balk, mutlak membutuhkan 16 unsur hara (Makro dan Mikro) yang disebut unsur hara esensial. Masing-masing unsur sama pentingnya dan tidak bisa menggantikan satu…
Menanam padi biasanya identik dengan lumpur dan kotor, sehingga banyak generasi muda yang enggan terjun menjadi petani. Untuk itu perlu adanya suatu terobosan dibidang pertanian dimana menanam padi tidak lagi…
Janji Joko Widodo saat kampanye bahwa di bawah kepemimpinannya, Indonesia akan mampu memenuhi kebutuhan pangannya sendiri (swasembada pangan) dalam 3 tahun kedepan yaitu tahun 2017, tampaknya akan segera terwujud. Optimisme…
Menurut fasenya pupuk organik di bedakan menjadi 2 golongan yaitu; Pupuk Organik Padat dan Pupuk Organik Cair. Pupuk organik padat seperti pupuk kandang atau kompos manfaatnya sangat luar biaya, selain…
Perlu dipahami bahwa fungsi D.I.Grow adalah sebagai pupuk pelengkap, bukan sebagai pembasmi hama. Pemberian D.I.Grow membuat tanaman lebih kuat terhadap serangan hama/penyakit. Dan tetap dianjurkan penggunaan pupuk dasar, hanya dikurangi…
PUPUK ORGANIK DI GROW Bahan Baku Dibuat dari bahan rumput laut coklat segar, bukan limbah organik Proses Diproses secara Extraksi Perbedaan Lain Tidak perlu perekat. Hanya membutuhkan waktu maksimal…
Scophyllum nodosum merupakan salah satu jenis rumput laut yang sangat balk digunakan sebagai bahan baku pembuatan pupuk organik. Jenis rumput laut ini memiliki kandungan nutrisi yang sangat tinggi. Sekitar 60…