PANEN KELAPA SAWIT MENINGKAT 2 KALI LIPAT

Pak Damin, Desa Telaga Tujuh, Kec. Labuhan Deli , Kab. Deli Serdang – Sumatera Utara

Penggunaan pupuk yang tidak sesuai dosis atau proporsi antara unsur hara makro  dan mikro dapat menyebabkan ketidakseimbangan nutrisi. Mikronutrisi seperti besi, mangan, tembaga, dan zinc diperlukan dalam jumlah kecil tetapi sangat penting untuk pertumbuhan tanaman. Kekurangan mikronutrisi dapat menyebabkan berbagai masalah, termasuk rendahnya produktifitas kelapa sawit.

Hal ini pernah dirasakan sebelumnya oleh Pak Damin, salah seorang petani sawit yang berlokasi di Desa Telaga Tujuh, kecamatan  Labuhan Deli , Kabupaten Deli Serdang. Lalu seperti apa pengalamannya? Mari kita simak kesaksiannya pada video di bawah ini ..