CARA MENGATASI KERONTOKAN BUAH PADA TANAMAN CENGKEH

H. Ahmad Lulu, Kel. Borong Rappoa, Kec. Kindang, Kab. Bulukumba, Sulsel.

Sering petani cengkeh mengeluh karena panen mereka GAGAL AKIBAT CUACA EKSTRIM ; curah hujan yang tinggi, suhu udara terlalu dingin serta angin kencang yang kering dan panas.  Akibatnya, panen cengkeh mereka KURANG MEMUASKAN, bahkan sering menimbulkan KEGAGALAN PANEN.

Namun Tidak demikian dengan Bpk. H. Ahmad Lulu, salah seorang petani cengkeh yang berlokasi di Kel. Borong Rappoa, Kec. Kindang, Kab. Bulukumba, Sulsel. Berkat pemakaian NUTRISI ORGANIK LENGKAP ini, hasil panen cengkehnya SANGAT MEMUASKAN bahkan panen menjadi lebih cepat.

Lalu Nutrisi Lengkap Apa yang dipakai Bpk H. Ahmad Lulu ?? Mari kita simak kesaksiannya pada video dibawah ini…